Curug Keramat Deskripsi: Curug Keramat merupakan salah satu destinasi wisata yang terletak di Kp. Bojong Honje Desa Cibuntu Kecamatan Wanayasa Kabupaten Purwakarta. Kondisi Curug Keramat masih sangat asri dan belum banyak terjamah oleh wisatawan. Obyek Wisata ini menawarkan pemandangan air terjun yang dikelilingi hijaunya tumbuhan dengan udara yang sangat sejuk khas dataran tinggi (847 mdpl). Lokasi: Bagikan: